Ini Dia 21 Negara Paling Nyaman untuk Tinggal dan Bekerja - www.alodunia.com

728x90 AdSpace

Trending

Ini Dia 21 Negara Paling Nyaman untuk Tinggal dan Bekerja

alodunia.com – Bank HSBC menerbitkan laporan tahunan berisi 21 negara yang paling baik untuk tempat tinggal dan bekerja bagi orang asing.

Daftar ini dibuat berdasarkan survei yang dilakukan kepada 27 ribu orang di 190 negara. Sementara perankingan negara-negara itu ditentukan sesuai dengan tiga hal, yaitu gaya hidup, berbaur dengan rakyat setempat, dan kemampuan untuk memulai kehidupan baru.

Adapun negara-negara itu adalah:
  1. Selandia Baru
  2. Spanyol
  3. Kanada
  4. Singapura
  5. Australia
  6. Bahrain
  7. Taiwan
  8. Cheko
  9. Prancis
  10. Thailand
  11. Norwegia
  12. Hongkong
  13. Jepang
  14. Malaysia
  15. Oman
  16. Austria
  17. Swiss
  18. Turki
  19. Uni Emirat Arab
  20. Meksiko
  21. Italia

(alhurra/alodunia.com)
Ini Dia 21 Negara Paling Nyaman untuk Tinggal dan Bekerja Reviewed by Alo Dunia on 3/05/2017 Rating: 5 alodunia.com – Bank HSBC menerbitkan laporan tahunan berisi 21 negara yang paling baik untuk tempat tinggal dan bekerja bagi orang asing...